Jadwal Lengkap Waktu Indonesia Piala Eropa 2012
0
comments
Ada 16 negara Eropa akan bertarung dalam turnamen sepakbola akbar di benua biru tersebut akan dibagi menjadi empat grup.
Tepatnya Piala Eropa 2012 tahun ini akan dimulai pada tanggal 8 Juni dan berakhir hingga final pada tanggal 1 Juli 2012.
Berikut adalah jadwal lengkap dari partai pembuka pada 8 Juni 2012 hingga final 1 Juli 2012.
GRUP A
8 Juni
Polandia vs Yunani (23.00 WIB, Warsaw)
Rusia vs Rep. Ceko (01.45 WIB, Wroclaw)
12 Juni
Yunani vs Rep. Ceko (23.00 WIB, Wroclaw)
Polandia vs Rusia (01.45 WIB, Warsaw)
16 Juni
Yunani vs Rusia (01.45 WIB, Warsaw)
Rep. Ceko vs Polandua (01.45, Wroclaw)
GRUP B
9 Juni
Belanda vs Denmark (23.00 WIB, Kharkiv)
Jerman vs Portugal (01.45 WIB, Lviv)
13 Juni
Denmark vs Portugal (23.00 WIB, Lviv)
Belanda vs Jerman (01.45 WIB, Kharkiv)
17 Juni
Portugal vs Belanda (01.45 WIB, Kharkiv)
Denmark-Germany (01.45 WIB, Lviv)
GRUP C
10 Juni
Spanyol vs Italia (23.00 WIB, Gdansk)
Irlandia vs Kroasia (01.45 WIB, Poznan)
14 Juni
Italia vs Kroasia (23.00 WIB, Poznan)
Spanyol vs Irlandia (01.45 WIB, Gdansk)
18 Juni
Kroasia vs Spanyol (01.45 WIB, Gdansk)
Italia vs Irlandia (01.45 WIB, Poznan)
GRUP D
11 Juni
Prancis vs Inggris (23.00 WIB, Donetsk)
Ukraina vs Swedia (01.45 WIB, Kiev)
15 Juni
Swedia vs Inggris (23.00 WIB, Kiev)
Ukraina vs Prancis (01.45 WIB, Donetsk)
19 Juni
Swedia vs Prancis (01.45 WIB, Kiev)
Ingris vs Ukraina (01.45 WIB, Donetsk)
Perempat Final
21 Juni: 1A vs 2B (01.45 WIB, Warsaw) #25
22 Juni: 1B vs 2A (01.45 WIB, Gdansk) #26
23 Juni: 1C vs 2D (01.45 WIB, Donetsk) #27
24 Juni: 1D vs 2C (01.45 WIB, Kiev) #28
Semifinal
27 Juni: #25 vs #27 (01.45 WIB, Donetsk)
28 Juni: #26 vs #28 (01.45 WIB, Warsaw)
Final
1 Juli (01.45 WIB, Kiev)
Semoga artikel
Jadwal Lengkap Waktu Indonesia Piala Eropa 2012 bermanfaat untuk Anda.